Last updated: 22 October 2023
PS-467a
TUMBUHLAH TUNAS BARU

do=F; 1/4=58-63

1.	Tumbuhlah tunas baru di tunggul Isai, 
	yang pada masa lalu disyairkan nabi. 
	Nubuatnya genap: bunga harapan lahir di malam yang gelap.

2.	Ini maksud Yesaya dengan nubuatnya: 
	lahir dari Maria seorang Putra. 
	Kudus dan mulia Firman menjadi daging; perawan bunda-Nya. 

3.	Bunga begitu mungil yang harum dan lembut, 
	menghapus dari bumi gelap dan kemelut. 
	Sungguh manusia dan sungguh Allah, Penebus dunia.  

SopranoPlayDownload MP390 KB

AltoPlayDownload MP390 KB

TenorPlayDownload MP390 KB

BassPlayDownload MP390 KB

SATBPlayDownload MP391 KB

Lihat Teks 41 KB


Video :

Paduan Suara Lingk. St. Mikael, Wil. IV Paroki St. Matius Penginjil Bintaro
Koor Cantemus Keuskupan Agung Palembang
Schnittpunktvokal @Gereja Maria Waitschach
Le Dresdner Kreuzchor (Choir of the Holy Cross Church, Dresden)
Paduan suara mahasiswa Aachen

Lirik PS-467a  |  TUMBUHLAH TUNAS BARU  |  do=F; 1/4=58-63

Lirik Chord Lagu Misa Teks Partitur SATB MP3 Koor Puji Syukur Paduan Suara Katolik
Lingkungan Luisa de Marillac Paroki Hati Tak Bernoda Santa Perawan Maria | Bandung
Website designed & developed by
lintang papadelon | admin@lagumisa.web.id

All information in this site is not intended for commercial purposes.